Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Bahan PA pemuda remaja Kristen - FIRMAN TUHAN DALAM KEHIDUPAN ANDA

 

Bahan PA pemuda remaja Kristen - FIRMAN TUHAN DALAM KEHIDUPAN ANDA

 

FIRMAN TUHAN DALAM KEHIDUPAN ANDA 

Dalam sebuah peperangan, pedang harus digunakan dengan terampil baik sebagai senjata untuk menyerang maupun untuk bertahan. Allah telah melengkapi Anda dengan senjata semacam itu untuk peperangan rohani: perang Roh, yaitu firman Allah" (Efesus 6:17). Roh Kudus memakai firman Allah untuk menyelesaikan pekerjaan Allah.

 

Bagi orangorang yang lapar secara rohani, kebutuhan terbesar saat ini adalah: pertama, mengenal Kitab Suci, sebab di luar Tuhan tidak mengizinkan adanya kebenaran yang meyelamatkan; kedua, diterangi oleh Roh Kudus, sebab tanpa Roh Kudus tidak ada seorang pun yang dapat mengerti Kitab Suci. -A.W. TOZER[1]

 

FIRMAN ALLAH- BENTUK KOMUNIKASI ALLAH KEPADA ANDA

Alkitab adalah sebuah buku yang paling luar biasa yang pernah ditulis. Penulisannya dilakukan oleh lebih dari empat puluh orang dengan berbagai macam latar belakang dan pekerjaan. Jangka penulisannya memakan waktu sekitar 1.500 tahun, dan ditulis dalam tiga bahasa demikian, Alkitab mempunyai satu tema agung dan satu tokoh utama - Yesus Kristus. Kumpulan berbagai kitab yang tersusun menjadi Kitab Agung ini tidak terjadi secara kebetulan. Hal ini dimungkinkan karena Alkitab mempunyai satu Pengarang yang Agung - yaitu Roh Allah.

1.    Apakah yang tertulis di dalam 2 Timotius 3:16 mengenai Kitab Suci? (Lingkarilah huruf dari jawaban yang tepat.)

a.    Sebagian dari Alkitab diilnamkan oleh Allah.

b.    Seluruh Alkitab diilhamkan oleh Allah.

c.     Hanya bagian-bagian yang berbicara kepada Anda secara pribadi yang dililhamkan oleh Allah.

(Dilhamkan berasal dari sebuah kata Yunani yang berarti "Dihembuskan oleh napas Allah.").

Maksudnya bukan berarti bahwa Allah menghembuskan napas-Nya ke dalam diri para penulis, juga bukan berarti Allah menghembuskan napas-Nya pada hasil karya mereka sehingga terbentuk sesuai dengan kehendak-Nya, melainkan apa yang mereka tulis itu merupakan napas Allah. Allah berbicara melalui mereka. Mereka adalah jurubicara Allah. JOHN R.W. STOTT[2]

2.    Bagaimana cara firman diberikan? 2 Petrus 1:20-21

Jika demikian, siapakah yang menolong Anda untuk memahami firman? 1 Korintus 2:12-13

3.    Bagaimana ayat-ayat di bawah ini melukiskan tentang firman Allah?

Matius 24:35

Yohanes 17:17

Ibrani 4:12

4.    Pelajarilah Mazmur 19:8-12 dengan seksama. Gunakanlah bagan berikut sebagai sarana pembantu di dalam Anda menyelidikinya.

 

ALKITAB SELAYANG PANDANG

(66 KITAB)

Perjanjian Lama (39 kitab)          "Yang Baru tersembunyi dalam Yang Lama            Perjanjian Baru (27 Kitab)

Yang Lama dinyatakan dalam Yang Baru

SEJARAH

(17 Kitab)

 

Hukum Taurat Kejadian Kelauaran Imamat

Blangan

Ulangan

 

Sejarah dan Pemerintahan Yosua

Hakim-Hakim Rut

1 Samuel

2 Samuel

1 Raja-Raja

2 Raja-Raja

1 Tawarikh

2 Tawarkh

Ezra

Nehemia

Ester

PUISI

(5 Kitab)

 

Ayub

Mazmur

Amsal

Pengkhotbah Kidung Agung

NUBUAT

(17 Kitab)

 

Nabi-Nabi Besar Yesaya

Yeremia

Ratapan Yehezkiel 

Daniel

 

Nabi-Nabi Kecil Hosea

Yoel

Amos

Obaja

Yunus

Mikha

Nahum

Habakuk

Zefanya

Hagai

Zakharia

Maleakhi





SEJARAH

(5 Kitab)

 

Injil

Matius

Markus

Lukas

Yohanes

Kisah Para Rasul

 

PENGAJARAN

(21 Kitab)

 

Surat-surat Paulus

Roma

1 Korintus

2 Korintus

Galatia

Efesus

Filipi Kolose

1 Tesalonika

2 Tesalonika

1 Timotius

2 Timotius

Titus

Filemon

Surat-surat Umum Ibrani

Yakobus

1 Petrus

2 Petrus

1 Yohanes

2 Yohanes

3 Yohanes

Yudas

NUBUAT

(1 Kitab)

 

Wahyu

Dalam jangka wakdu kira-kira 1500 tahun Allah memakal orang deongan berigam latar belakang untuk monuliskan Alkitab (1400 Masehi- 90 Sesudah Masehi)







 

AYAT

SEBUTAN DI DALAM ALKITAB

CIRI-CIRINYA

YANG DILAKUKANNYA BAGI SAYA

7

Peraturan Tuhan

sempurna

menyegarkan jiwa

 

Taurat Tuhan

teguh

memberikan hikmat

8

 

 

 

 

 

 

 

9

 

 

 

 

 

 

 

10

 

 

 

 

 

 

 

11

 

 

 

 

 

 

 




Berilah tanda pada dua atau tiga hal di antaranya yang sangat mengesankan Anda mengenai Alkitab.

Allah senang memperkenalkan diri-Nya. Hal itu merupakan sifat-Nya yang alami. Ia tidak mementingkan Diri Sendiri, dan tidak menahan sesuatu pun bagi diri-Nya Sendiri. Sifat Allah senantiasa memberi.-ANDREW MURRAY [3]

BAGAIMANA CARA ALKITAB MENOLONG ANDA

5.    Peiajarilah ayat-ayat di bawah ini dan ringkaslah beberapa sebab mengapa Alkitab penting bagi Anda sebagai seorang Kristen.

Yeremia 15:16 _____________________________________________________

Yohanes 5:39 ______________________________________________________

2 Petrus 1:4 ________________________________________________________

1 Yohanes 2:1 ______________________________________________________

 

6.    Analogi adalah sebuah bentuk penjelasan yang dilakukan dengan cara membandingkan suatu hal dengan hal lain yang mempunyai kesamaan. Dalam ayat-ayat berikut, dengan apakah firman Allah dibandingkan?

 

Objek                                 Fungsi

Yeremia 23:29 _____________________________________________________

Matius 4:4 _________________________________________________________

Yakobus 1:23-25 ___________________________________________________

 

TANGGUNG JAWAB ANDA 

7.    "Kemuliaan firman Allah" adalah judul yang diberikan bagi Mazmur 119. Hampir setiap ayat dalam Mamur 119 berbicara tentang firman-Nya dan tentang penerapannya dalam kehidupan sehari-hari. Perhatikanlah sikap dan tindakan pemazmur sehubungan dengan firman Allah. Mulai dari ayat 9, isilah diagram berikut.

 

AYAT

SIKAP

TINDAKAN

9

 

Memegang firmanAllah - Hidup Murni

10

Dengan segenap hati

Berdoa “jangan membiarkan aku menyimpan”

11

 

Menyimpan firman di dalam hatinya

12

 

Meminta Tuhan untuk mengajarinya

13

 

 

14

 

 

15

 

 

16

 

 

 

8.    Menurut Yohanes 8:31, apakah syarat bagi seseorang untuk menjadi murid Kristus?

Bagaimana cara Anda menjelaskan kata-kata ini kepada orang lain? 

9.    Dengan mengacu pada ayat-ayat yang diberikan, isilah tempat yang kosong.

 

 

TINDAKAN YANG HARUS DIAMBIL

ALASAN

Mazmur 78:5-7

 

 

Kisah Rasul 17:11

 

 

Yakobus 1:22

 

 

Wahyu 1:3 10

 

 

 

10. Ezra adalah seorang teladan yang baik dalam hal memiliki rasa tanggung jawab terahadap firman Allah. Bagaimanakah sikapnya terhadap Taurat Allah? Ezra 7:10 

Perhatikanlah urut-urutan dari apa yang Ezra lakukan. Sebelum firman diajarkan kepada orang-orang lain, ia lebih dahulu menerapkannya bagi dirinya sendiri. menerapkan Ezra Orang lain Kitab Suci

11. Renungkanlah Kolose 3:16 dengan seksama.

a.    Langkah-langkah praktis apa yang dapat Anda ambil sehingga firman Kristus dapat "tinggal dengan segala kekayaannya di dalam diri Anda"? (Contoh: mencatat khotbah; menuliskan ayat-ayat hafalan.)

b.    Berilah nomor urut sesuai dengan maniaat yang dapat Anda rasakan.

c.     Dalam minggu mendatang, apa yang akan Anda lakukan untuk menerapkan kedua metode pertama yang telah Anda sebut itu? 

PENTINGNYA MERENUNGKAN FIRMAN ALLAH

Merenungkan Kitab Suci berarti memikirkan dalam-dalam sambil berdoa agar firman yang dibaca dapat dimengerti dan dapat diterapkan. Tujuannya adalah untuk menyelaraskan kehidupan Anda dengan kehendak Allan serta memikirkan bagaimana firman Allah dihubungkan dengan kehidupan Anda. 

12. Dari Yosua 1:8, jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini.

a.    Apa yang seharusnya menjadi bahan renungan Anda?

b.    Sebutkanlah secara singkat hubungan antara merenungkan dan menerapkan.

c.     Apa hasil dari merenungkan firman Allah?

13. Renungkanlah Maznur 1, catatlah hal-hal yang Anda temukan. Berikut ini diberikan beberapa pertanyaan untuk menolong Anda memulainya. 

Mengapa orang Kristen digambarkan seperti sebuah pohon? Apakah perbedaan antara orang Kristen yang saleh dan yang tidak saleh dalam hal kebiasaan-kebiasaan, kestabilan, dan masa depan mereka? 

Dari Mazmur ini, adakah gagasan-gagasan baru yang memberi arti bagi hubungan Anda dengan Allah?

Pada tempat di bawah ini, buatiah sebuah gambar sederhana yang melukiskan isi dari ayat 2 dan 3.

 

Ingatlah Hal-hal ini:

·         Allah telah menyatakan diri-Nya kepada manusia melalui firman-Nya – yaitu Alkitab.

·         Melalui Kitab Suci, Anda dapat lebih mengenal Allah, memahami kehendak-Nya bagi kehidupan Anda, dan menemukan kebenaran-kebenaran baru tentang bagaimana Anda dapat hidup bagi-Nya.

·         Allah memberi perintah kepada orang-orang percaya agar firman-Nya diam dengan segala kekayaannya di dalam mereka. Oleh karena itu Anda harus memberikan diri Anda sepenuhnya untuk mempelajari firman Allah serta mengizinkan firman itu memenuhi kehidupan Anda.

·         Pentingnya merenungkan firman Allah sangat ditekankan oleh-Nya, sebab dengan merenungkan, seseorang akan terdorong untuk menerapkannya secara pribadi.

 



[1] Dari The Root of the Righteous (Harrisburg. Pennsytvania: Christian Publication, Ibrani, Aram, dan Yunani. Walaupun 1995), halaman 37.

[2] "Dari Understanding the Bible (London: Scripture Union, 1972), halaman 183.

[3] "Dari Absolute Surrender (Chicago: Moody Press, 1962), halaman 21.

Posting Komentar untuk "Bahan PA pemuda remaja Kristen - FIRMAN TUHAN DALAM KEHIDUPAN ANDA "